Ini dia, gadget yang (menurut saya)harganya sangat mahal. Ya, bahkan sampai sekarang harganya masih sangat tinggi untuk ukuran kantong saya,hehehhe...Nah, untuk mengobati ketertarikan saya, berikut saya mencari-cari beritanya. Silakan disimak dan kiranya bermanfaat:
=======================================
Setelah eranya iPhone 4, handset inovatif Apple kembali dikejar-kejar khalayak. iPhone 5 -- demikian sebutan untuk iPhone generasi terbaru tersebut -
- dikabarkan tengah masuk dalam tahap uji produksi.Dikutip dari Cellular News, Kamis (24/3/2011), iPhone 5 diprediksi akan melenggang ke permukaan pada kuartal ketiga tahun 2011.
Bocoran lain yang sebelumnya juga telah menghangat adalah terkait besar layar iPhone 5 yang konon akan tampil lebih lebar dari versi iPhone 4. Yakni menjadi 4 inch dari sebelumnya cuma 3,5 inch.
The China Times menambahkan, perubahan akan sedikit terjadi pada sisi antena, dimana antena yang dibenamkan akan didesain melengkung, berbeda dari versi originalnya.
Kemudian dari sisi dapur pacu, iPhone 5 juga diisukan bakal mengusung chip NFC dan bodinya akan diselubungi dengan chasis metal.
Source:detik.com
Artikel Serupa:
Technology
- Tips Cara Memilih Gadget Android yang Handal dan Bagus
- Bagaimana Menghindari Kejahatan Dunia Maya
- Etika dan Cara Email Profesional
- Perjalanan Hidup Steve Jobs
- Tips dan Cara Mudah Agar Laptop Tidak Lemot
- Kepribadian dan Sifat Dilihat Dari Warna Mobil
- Cara Menghilangkan Ketakutan Naik Pesawat
- Fakta-fakta Mengenai Populernya Game Angry Birds
- 5 Varian Jenis BlackBerry Terbaru
- 8 Video Games Paling Ditunggu di Tahun 2011
- Ponsel Paling Laris dan Terkenal di Indonesia
- Virus Computer Paling Terkenal
- Tanda-Tanda Kecanduan Social Networking Media di Internet
- Cara Jitu Mematikan Virus Mac Security di Mac OS
- Spesifikasi Detail Sony Ericsson Xperia Ray & Xperia Active
- Detail Spesifikasi Nokia N9
- Spesifikasi Tablet PC Intel Oaktrail
- 4 Cara Memperbaiki Handphone Basah
- Di Balik Perseteruan Google dan Apple
- Mobil Listrik Bergaya Rumahan
- Inovasi Baru Dari Yahoo Koprol
- Nokia Gunakan WhatsApp Untuk Saingi BlackBerry Messenger
- 19 Games Lokal Dibuat Dalam 2 Minggu Saja
- Hacker Pembobol Sony Mengeluarkan Tuntutan
- Facebook Sebagai Media Pembelajaran